RELASI KESETARAAN DAN PARSIAL
RELASI KESETARAAN DAN PARSIAL Sebelum kita masuk ke materi relasi kesetaraan dan parsial, saya akan membahas terlebih dahulu pengertian relasi. Secara sederhana, relasi dapat diartikan sebagai hubungan. Hubungan yang dimaksud di sini adalah hubungan antara daerah asal (domain) dan daerah kawan (kodomain). Kedua jenis daerah akan dijelaskan kemudian. Sedangkan fungsi adalah relasi yang memasangkan setiap anggota himpunan daerah asal tepat satu ke himpunan daerah kawannya. Pada relasi, tidak ada aturan khusus untuk memasangkan setiap anggota himpunan daerah asal ke daerah kawan. Aturan hanya terikat atas pernyataan relasi tersebut. Setiap anggota himpunan daerah asal boleh mempunyai pasangan lebih dari satu atau boleh juga tidak memiliki pasangan. Berdasarkan uraian singkat mengenai pengertian relasi di atas, maka relasi akan dinyatakan setara dan parsial apabila memenuhi sifat – sifat dari relasi. A. Sifat – Sifat Relasi 1. Refleksif ( reflex